Laman

Selasa, 06 April 2010


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SMAN 3 Mataram
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Hindu
Sub Aspek : Kitab Suci
Standar Kompetensi :Kitab Suci (Memahami Pokok-pokok Ajaran Weda)
Kelas / Semester : XI / 1I
Alokasi Waktu : 1 x 20 Menit

A. Standar Kompetensi : Memahami Pokok-pokok Ajaran Weda
B. Kompetensi Dasar : 1. Menjelaskan Pengertian Weda
2. Menguraikan Isi Pokok Weda Sruti dan Smerti
3. Mengklasifikasikan Weda Sruti dan Smerti
C. Indikator : 1. Dapat Menjelaskan Pengertian Weda
2. Dapat Menguraikan Isi Pokok Weda Sruti dan Smerti
3. Dapat Mengklasifikasikan Weda Sruti dan Smerti
D. Materi Pokok : Weda Sruti dan Smerti
E. Metode : Ceramah Dan Tanya Jawab
F. Media pembelajaran : Kitab Suci Weda dan Transparan
G. Pendekatan : C. T. L (contextual teaching learning)



H. Skenario Pembelajaran : 1. Pendahuluan
a. Guru mengawali pertemuan dengan mengucapkan om swastyastu
b. Guru mengabsen siswa
c. Guru mengawali apresiasi tentang Weda Sruti dan Smerti
2. Kegiatan Inti
a. Menjelaskan Pengertian Weda
b. Menguraikan Isi Pokok Weda Sruti dan Smerti
c. Mengklasifikasi Weda Sruti dan Smerti
3. Penutup
a. Guru Menyimpulkan Materi
b. Guru Menyarankan Siswa Rajin-rajin Belajar
c. Guru Bersama Siswa Mengucapkan Parama Santih
I. Alat dan Bahan / Sumber belajar
a. Alat / Bahan : Papan tulis, Spidol, Penghapus, OHV
b. Sumber Belajar : Buku Widya Dharma Agama Hindu SMA XI

J. Evaluasi / Penilaian
a. Bentuk Tes : Essay
b. Jenis Tes : Lisan
Butir Soal :
1. Jelaskan apakah yang di maksud dengan Weda Sruti dan Weda Smerti ?
2. Sebutkan yang termasuk Weda Sruti dan Weda Smerti ?
3. Klasifikasian Weda Sruti berdasarkan sifat isinya ?



Kunci jawaban :
1. Weda sruti berasal dari bahasa sanskerta, dari akar kata Crt yang berarti mendengar langsung sedangkan Weda Smerti berasal dari akar kata Smr yang berarti mengingat jadi weda smerti berarti kitab suci yang ditulis berdasarkan ingatan oleh para maha Rsi.
2. Yang temasuk Weda Sruti adalah :
a. Bagian Mantra
- Reg Weda
- Sama Weda
- Yajur Weda
- Atharwa Weda

b. Bagian Brahmana
c. Bagian Upanisad
3. Klasifikasi Weda Sruti berdasarkan sifat isinya :
Weda Sruti di bagi menjadi tiga bagian yaitu bagian Mantra yang terdiri dari Reg Weda yang berisikan mantra-mantra dan pemujaan, Sama Weda yang berisikan mantra-mantra dan lagu-lagu pujaan atau saman, Yajur Weda yang berisikan mantra-mantra dan pokok pelaksanan yajna dan Atharwa Weda yang memuat ajaran yang bersifat magis, bagian Brahmana dan bagian Upanisad

Mataram,…Juni 2009
Calon Guru

(Wayan Ardane)
NIM : 061.111.51

Tidak ada komentar:

Posting Komentar